SELAMAT DATANG DI BLOG’S DARMAN SINAGA

Cari Disini

Minggu, 11 Desember 2011

Mengenal fungsi IF bercabang pada bahasa pemograman Turbo basic belajar turbo basic

Dalam bahasa pemograman,fungsi IF sangat penting sekali karena apa pun
 program nya,dan apa pun bahasa pemograman nya selalu hampir menggunakan fungsi IF.

 Fungsi IF adalah penyeleksian kondisi,yaitu jika pernyataan pertama tidak sesuai,maka diseleksi di pernyataan kedua, dst.

Kali ini,yang akan kita bahas Fungsi IF bercabang dalam bahasa pemograman Turbo basic.



Logika nya gini,dalam IF yang pertama berisi IF yang kedua,dalam IF yang kedua berisi IF yang ketiga,dst.
Kira-kira seperti ini:


IF BERSARANG
If then
if …. Then
if .. Then.. Elseif … then… endif
elseif….then
if .. Then.. Elseif … then… endif
else
if .. Then.. Elseif … then… endif
endif

Else if then
if …. then
if .. Then.. Elseif … then… endif
elseif….then
if .. Then.. Elseif … then… endif
else
if .. Then.. Elseif … then… endif
endif

Else
if …. Then
if .. Then.. Elseif … then… endif
elseif….then
if .. Then.. Elseif … then… endif
else
if .. Then.. Elseif … then… endif
endif

endif



Diketahui sebuah permasalahan sebagai berikut

Nama Pesawat Tujuan Waktu Harga Tiket
LION Jakarta Pagi 1.500.000
Siang 1.000.000
Malam 500.000
RAL Jakarta Pagi 1.400.000
Siang 1.200.000
Malam 800.000
LION MEDAN Pagi 2.500.000
Siang 2.000.000
Malam 900.000
RAL MEDAN Pagi 3.500.000
Siang 3.000.000
Malam 700.000
Ketentuan Lain : Jenis Penumpang : Dewasa 100% Dari Harga Tiket Anak Anak : 50% Dari Harga Tiket Balita : 15 % Dari Harga Tiket

0 komentar:

Kata yang sejuk


" Janganlah kamu Dianggap rendah karena kamu muda . Jadilah teladan bagi sesamamu lakukan yang terbaik yang baik di mata TUHAN"
--(1 Korintus)--

" TUHAN lah kekuatan ku Takkan kekurangan Aku. Ia membimbing aku kejalan yang benar, Ia membaringakan aku Dipadang yang berumput hijau, Ia menopang aku ketika aku jatuh. Ia takkan membiarkan aku dalam kesesakan, Ia selalu memberikan yang terbaik kepada ku."
--(Mazmur 23)--

" Hukum yang pertama dan yang terutama Ialah : Kasihanilah TUHAN Allah mu dengan segenap hatimu , dengan segenap jiwamu , dengan Segenap Akal budimu. Dan hukum kedua Sama seperti diatas yaitu Kasihanilah Sesamamu manusia seperti dirimu sendiri"
--(Yohanes)--

" Hai pemalas Pergilah kepada Semut , dan jadilah bijak,LIhatlah semut , meskipun tidak ada pemimpnnya , Ia mengumpulkan makanan di waktu panen. Selalu semangat dalam menjalani hidup "
--(Amsal)--
Sering - Sering Mengunjungi Blog Saya .....
Design by : @ Darman Sinaga e-Mail : darmansinaga92@gmail.com (darmansinaga.blogspot.com)